Friday, March 29, 2019

Jenis Colokan Malaysia

Tau steker kan? Bahasa Jawanya sih colokan listrik. :P Mungkin nggak banyak dari kita yang tau kalo ada berbagai macam jenis dari colokan tersebut. Tiap negara punya standardnya sendiri. Postingan kali ini saya mau ngebahas tentang berbagai macam jenis steker. Itung-itung bisa buat persiapan melancong ke luar negeri lah. Nggak lucu kan kalo kita udah…, Jenis - jenis Colokan Listrik dan Soket Listrik – Untuk menghubungkan peralatan listrik dengan sumber daya listrik AC (arus bolak-balik), diperlukan suatu komponen listrik yang biasanya kita sebut dengan Colokan Listrik atau dalam bahasa Inggris disebut dengan Electric Plug dan pasangannya Soket Listrik yang dalam bahasa Inggrisnya disebut dengan Electrical Socket., Nah, untuk memudahkan perjalanmu ke luar negeri tanpa pusing memikirkan akan membawa colokan jenis yang mana, sebaiknya bawalah colokan multifungsi. Satu buah colokan bisa digunakan di berbagai negara. Seperti yang terlihat pada gambar di bawah ini,, Colokan listrik di Jepang, Amerika, Kanada, Meksiko, hingga Amerika Tengah berbentuk 2 garis kotak pipih.Biasanya charger di HP bawaan sudah ada 2 colokan pipih sih. Tapi kalau belum ada kamu harus siapkan colokan dengan dua lubang pipih sebelum traveling ke sana ya., Pada saat ini terdapat 15 jenis colokan outlet listrik yang digunakan. Jenis variasi colokan listrik ini sangat baik untuk dipelajari sehingga dapat mempersiapkan converter atau adapter colokan listrik yang ada di suatu negara tersebut, yang cocok dengan colokan listrik peralatan yang kita punya., Colokan . Sistem jenis colokan menggunakan satu huruf (dari A ke N) yang digunakan di sini adalah dari World Plugs, yang mendefinisikan huruf jenis colokan dalam arti deskripsi umum, tanpa membuat referensi untuk standar tertentu. Di mana colokan tidak memiliki kode huruf spesifik yang ditujukan untuk itu, maka dapat didefinisikan oleh nomor ..., Colokan ala US, Taiwan dan Jepang Jenis colokan listrik ala India. Salah satu jenis colokan yang digunakan di India adalah seperti ini dengan tiga lubang, walaupun negara itu juga pakai jenis colokan yang mirip seperti di Indonesia. Hal yang membedakan ini dengan colokan tiga lubang lainnya adalah lubang yang bulat, sedangkan colokan listrik untuk negara Malaysia dan Jepang, lubangnya ..., 13/02/2013  · Please jangan nge - junk disini, saya cuma berbagi Informasi buat agan-agan dan khususnya untuk saya sendiri Sebagai seorang pengguna gadget, kita harus pintar mempersiapkan diri terhadap jenis konektor listrik yang akan dihadapi saat berpergian keluar Negeri. Seperti yang sudah kita ketahui diluar sana ada beberapa tipe colokan ( konektor ) listrik yang berbeda., 24/01/2010  · Setelah pada artikel sebelumnya di sini yang membahas mengenai peralatan listrik rumah tinggal, maka artikel kali ini akan membahas lebih detail lagi mengenai satu peralatan instalasi listrik yang digunakan, yaitu plug dan socket. Plug dan socket listrik (dalam bahasa sehari-hari dikenal dengan colokan dan stop-kontak) 2 pin awalnya diciptakan oleh Harvey Hubbell dan dipatenkan pada tahun …, 22/04/2016  · Berikut adalah 7 persiapan yang harus dilakukan sebelum kita berangkat ke Malaysia : 1. Adapter colokan listrik. Colokan listrik di Malaysia . Berhubung standard untuk kelistrikan di Indonesia dan Malaysia berbeda, maka kita harus mempersiapkan adapter dari colokan 2 ke colokan 3. Ini sangat penting apalagi untuk kalian yang tidak bisa hidup ...

No comments:

Post a Comment